Volume 1, Nomor 11, November 2021
p-ISSN 2774-7018 ; e-ISSN 2774-700X
1402 http://sosains.greenvest.co.id
dan bangunan. Setiap tahunnya pemerintah Kabupaten Blitar selalu mencapai target pajak
yang ditetapkan dan ada yang melampaui jauh dari penerimaan teret pajak daerah.
Kontribusi pajak daerah terhadap pendapatan asli Daerah Kabupaten Blitar selalu
mengalami peningkatan dan penurunan pada 2016 - 2020. Dalam kriteria penerimaan
pajak termasuk dalam kategori sedang dalam berkontribusi terhadap penerimaan
Pendapatan Asli Daerah. Penerimaan kontribusi pajak pada tahun 2018, 2019 dan tahun
2020. Hal ini menandakan bahwa pajak daerah masih kurang berkontribusi dalam
pendapatan asli daerah.
Bibliografi.
Agusta, Rizki Robby. (2021). Perancangan Fasilitas Wisata Edukasi Batik Ciprat Karya
Difabilitas di Kabupaten Blitar. Surabaya: Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.
Bunga, Laras. (2020). Pengaruh Pengetahuan Pajak, Moderenisasi Sistem Administrasi
Perpajakan Dan Pelayanan Fiskus Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak
Karyawan Di Pt Identi Jiva Digital Kreativa. Banten: Universitas Buddhi Dharma.
Ibrael, Roby. (2021). Pengawasan Kepolisian Terhadap Pembayaran Pajak Hotel Dengan
Sistem Self Esesment Sebagai Upaya Pencegahan Tindak Pidana Pengelapan Pajak.
Lex Privatum, 9(7).
Kamaroellah, R. Agoes. (2017). Analisis Tingkat Kemampuan Keuangan Daerah dalam
Mendukung Pelaksanaan Otonomi Daerah. NUANSA: Jurnal Penelitian Ilmu Sosial
Dan Keagamaan Islam, 14(1), 123–138.
Mastira, Ovina, Zukhri, Nizwan, & Saputra, Darman. (2020). Comparative Analysis of
Growth Rate and Contribution of Local Taxes to Local Own Revenues in the City of
Pangkalpinang and Belitung Regency. Journal of Political Issues, 1(2), 115–124.
Pamungkas, Johan. (2017). Desain Real-Time Monitoring Berbasis Wireless Sensor
Network Upaya Mitigasi Bencana Erupsi Gunung Api. Surabaya: Institut Teknologi
Sepuluh Nopember.
Pratiwi, Estherini Heratity. (2020). Analisis Efektivitas dan Kontribusi Pajak Hotel, Pajak
Restoran, Pajak Reklame dan Pajak parkirpada Pendapatan Asli Daerah Kota
Tangerang Tahun 2010–2014.
Safitri, Alfin Nova. (2019). Pengaruh kontribusi pendapatan asli daerah terhadap
anggaran pendapatan belanja daerah (APBD) di Kabupaten Trenggalek.
Semarang: UIN Walisongo.
Sari, Indra Mustika. (2016). Perlakuan akuntansi pendapatan-LO dan beban pada
Pemerintah Kabupaten Kediri berdasarkan Standar Akuntansi Pemeritahan (SAP)
Peraturan Pemerintah nomor 71 tahun 2010. Malang: Universitas Islam Negeri
Maulana Malik Ibrahim.
Sartika, Dewi, Ulfa, Atika, & Ilyas, Andre. (2019). Analisis potensi penerimaan pajak
daerah dan retribusi daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD)
Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Barat. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Dharma
Andalas, 21(1), 32–53.
Setiawan, Ade Budi, & Surtini, Eneng. (2017). Analisis Kontribusi Dan Efektivitas
Sumber-Sumber Penerimaan Pendapatan Asli Daerah (Pad) Pada Pemerintah
Daerah Kabupaten Cianjur. JURNAL AKUNIDA, 3(1), 55–70.
Sibuea, Hotma P. (2015). Pemahaman otonomi daerah dalam perspektif undang-undang
dasar 1945 pasal 18 terhadap keutuhan NKRI. IUS CONSTITUTUM, 1(2).
Simandjuntak, Reynold. (2016). Sistem Desentralisasi Dalam Negara Kesatuan Republik
Indonesia Perspektif Yuridis Konstitusional. Journal de Jure, 7(1), 57–67.
Taras, Tyasani, Artini, Sri, & Gede, Luh. (2017). Analisis pendapatan asli daerah (PAD)
dalam upaya pelaksanaan otonomi daerah di Kabupaten Badung Bali. Bali: