Meningkatkan Peran Usaha Kecil dan Mikro Syariah
dalam Mengatasi Kemiskinan
Muhammad Risal dan Siradjuddin 228
KESIMPULAN
Perkembangan usaha mikro kecil di Indonesia yang semakin meningkat setiap
tahunnya memberikan agin segar bagi bangkitnya sektor perekonomian, selain peran
UMKM yang dapat mengurangi kemiskinan dan pengangguran juga dapat meratakan
perekonomian serta memberikan devisa bagi negara. Dibalik ketangguhan puluhan juta
UMKM, upaya pengembangan UMKM masih menjumpai berbagai kendala seperti
pengelolaan usaha yang masih tradisional, kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) yang
belum memadai, skala dan teknik produksi yang rendah serta masih terbatasnya akses
kepada lembaga keuangan, khususnya perbankan. Mengelola UMKM memerlukan
kreativitas dan inovasi yang perlu terus ditingkatkan agar kinerja pun ikut meningkat.
UMKM memiliki peluang yang sangat besar untuk menjadi besar dan memiliki daya saing,
jika saja memiliki manajemen yang solid dan mampu melakukan analisis SWOT atas
usahanya sehingga dapat menilai keadaan sekarang, baik terhadap pesaing, maupun
perkembangan usaha dan evaluasi usahanya.
BIBLIOGRAFI
Abdillah Ahsan, S. E., Wiyono, M. N. H., Ir, M., & Demografi, L. (2018). Riset Standard
Kebutuhan Hidup Layak (Had Kifayah) di Indonesia.
Andiny, Puti, & Nurjannah, Nurjannah. (2018). Analisis Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil
dan Menengah (UMKM) sebagai upaya Penanggulangan Kemiskinan di Kota
Langsa. Jurnal Serambi Ekonomi Dan Bisnis, 5(1), 31–37.
Azizah, Elda Wahyu, Sudarti, Sudarti, & Kusuma, Hendra. (2018). Pengaruh pendidikan,
pendapatan perkapita dan jumlah penduduk terhadap kemiskinan di Provinsi Jawa
Timur. Jurnal Ilmu Ekonomi JIE, 2(1), 167–180.
Darmawan, Awang, & Desiana, Rina. (2021). Zakat dan Pemerataan Ekonomi di Masa
Pandemi Covid-19. Al-Azhar Journal of Islamic Economics, 3(1), 12–21.
Fadhli, Khotim, Himmah, Shoviatur Rohmatul, & Taqiyuddin, Akhmad. (2021). Analisis
Perubahan Pola Konsumsi Masyarakat Penerima Bantuan Sosial Pada Masa Pandemi
Covid-19. Jurnal Education And Development, 9(3), 110–117.
Indika, Miki, & Marliza, Yayuk. (2019). Upaya Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil
Menengah (UMKM) Dalam Mengatasi Kemiskinan di Kecamatan Tugumulyo
Kabupaten Musi Rawas. Journal Management, Business, and Accounting, 18(3), 49–
66.
Kadir, Nurhira A. (2014). Menelusuri akar masalah rendahnya presentase pemberian Asi
eksklusif di Indonesia. Jurnal Al Hikmah, 15(1), 106.
Kadji, Yulianto. (2012). Kemiskinan dan Konsep teoritisnya. Guru Besar Kebijakan Publik
Fakultas Ekonmi Dan Bisnis UNG.
Krisnawati, Krisnawati. (2016). Upaya Penanggulangan Kemiskinan Melalui
Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah. Sosio Informa, 2(2).
Kurniawan, Ferry Duwi, & Fauziah, Luluk. (2014). Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan
Menengah (UMKM) dalam Penanggulangan Kemiskinan. JKMP (Jurnal Kebijakan
Dan Manajemen Publik), 2(2), 165–176.
Maipita, Indra. (2013). Memahami dan Mengukur Kemiskinan. Absolute Media.
Maretha, Fetty, Sepriansyah, Sepriansyah, & Gunawan, Ahmad Ari. (2018). Model
Penerapan Informasi Pada Usaha Kecil Dan Menengah Di Kota Palembang. Eksis:
Jurnal Riset Ekonomi Dan Bisnis, 13(2), 93–100.
Mustika, Made Dwi Setyadhi. (2013). Analisis Strategi Peningkatan Kualitas Sumber Daya
Manusia Dalam Upaya Pengentasan Kemiskinan Di Kecamatan Nusa Penida. Buletin