Volume 2, Nomor 7, Juli 2022
p-ISSN 2774-7018 ; e-ISSN 2774-700X
816 http://sosains.greenvest.co.id
KESIMPULAN
Berdasarkan data hasil penelitian, analisis data dan pengujian hipotesis yang telah
dipaparkan sebelumnya. Maka hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa nilai rata-rata
kelas eksperimen adalah 85,1, sedangkan kelas kontrol nilai rata-rata kelasnya adalah
77,8 hal ini dibuktikan dengan uji statistik menggunakan uji-t yaitu diperoleh thitung
sebesar 2,280 dan nilai ttabel sebesar 1,677 Karena thitung > ttabel, ini berarti Ho ditolak
dan Ha diterima yang artinya penggunaan model pembelajaran Auditory Intellectually
Repetition (AIR) berpengaruh terhadap hasil belajar siswa SMP Muhammadiyah 48
Cikupa pada pelajaran IPA Biologi.
BIBLIOGRAFI
Andriawan, Andriawan, Supriadi, Supriadi, & Syafruddin, Syafruddin. (2018). Pengaruh
Model Pembelajaran Auditory, Intellectually, Repetition (Air) Terhadap Hasil
Belajar Ipa Biologi Siswa Kelas Ix Smp Negeri 4 Sumbawa Besar Tahun Pelajaran
2016/2017. Jurnal Pendidikan Dan Riset Biologi, 1(2), 27–33.
Anindhyta, Chyta, Budiharti, Rini, & Rahardjo, Dwi Teguh. (2019). Penerapan Model
Pembelajaran AIR (Auditory, Intellectually, and Repetition) untuk Meningkatkan
Kemampuan Berpikir kritis Siswa Kelas XI MIA 1 SMAN 2 Karanganyar pada
Materi Suhu, Kalor dan Perpindahan Kalor. Jurnal Materi Dan Pembelajaran
Fisika, 9(2), 132–137.
Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta:
Rineka Cipta..(2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Edisi Revisi
VI. Jakarta: Rineka Cipta.
Hidayati, Nur Alfin, & Darmuki, Agus. (2021). Penerapan Model Auditory Intellectually
Repetition (AIR) untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Mahasiswa.
Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(1), 252–259.
Jannah, Fathul. (2015). Implementasi Model Pembelajaran Kontekstual dalam
Meningkatkan Kualitas Proses Pembelajaran di Sekolah Dasar. -, 1(2), 19–24.
Nurdyansyah, Nurdyansyah, & Fahyuni, Eni Fariyatul. (2016). Inovasi model
pembelajaran sesuai kurikulum 2013. Nizamia Learning Center.
Palguna, I. Made Adi, Agustini, Ketut, Si, M., & Sugihartini, Nyoman. (2016). Studi
Komparatif Model Pembelajaran Somatic, Auditory, Visualization, Intellectually
(SAVI) dan Auditory, Intellectually, Repetition (AIR) Terhadap Hasil Belajar TIK
Siswa Kelas X SMA Negeri 2 Mengwi Tahun Ajaran 2015/2016. KARMAPATI
(Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika), 5(2), 459–467.
Prasetya, Tri Indra. (2012). Meningkatkan keterampilan menyusun instrumen hasil
belajar berbasis modul interaktif bagi guru-guru IPA SMP N Kota Magelang.
Journal of Research and Educational Research Evaluation, 1(2).
Purwanto. (2007). Instrumen penelitian sosial dan pendidikan: pengembangan dan
pemanfaatan. Pustaka Pelajar.
Rosmala, Amelia. (2021). Model-model pembelajaran matematika. Bumi Aksara.
Saharsa, Ulfi, Qaddafi, Muhammad, & Baharuddin, Baharuddin. (2018). Efektivitas
Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Video Based
Laboratory Terhadap Peningkatan Pemahaman Konsep Fisika. JPF (Jurnal
Pendidikan Fisika) Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 6(2), 57–64.
Setyaningsih, Sri, Rusijono, Rusijono, & Wahyudi, Ari. (2020). Pengaruh penggunaan
media pembelajaran interaktif berbasis Articulate Storyline terhadap motivasi
belajar dan hasil belajar siswa pada materi Kerajaan Hindu Budha di Indonesia.