Pemberhentian PNS di Pemda Kabupaten Timor Tengah Selatan yang Terlibat Korupsi Ditinjau dari Segi Keadilan
DOI:
https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v1i7.154Keywords:
Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil, Korupsi, KeadilanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui substansi perundang-undangan dalam penegakan sanksi administrasi, sejauhmana bentuk keadilan yang diberikan pemerintah terhadap PNS yang terlibat korupsi, Mewujudkan kepastian hukum dan keadilan hukum, mengetahui pemberhentian PNS berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 tahun 2014,bagi PNS yang melakukan korupsi berdasarkan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974, mengetahui keadilan dalam penerapan sanksi bagi PNS yang terlibat korupsi dan diberhentikan tidak dengan hormat sebagai PNS. Penelitian ini merupakan penelitian normatif dengan menggunakan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan konseptual. Berdasarkan hasil penilitian, maka dapat dismpulkan bahwa pemberhentian secara tidak dengan hormat kepada PNS yang terlibat korupsi sejak berlakunya Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 namun diberhentikan berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 tahun 2014 tidak tepat karena bertentangan dengan prosedur, substansi sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku.Published
2021-07-15
How to Cite
Nisnoni, Y. (2021). Pemberhentian PNS di Pemda Kabupaten Timor Tengah Selatan yang Terlibat Korupsi Ditinjau dari Segi Keadilan. Jurnal Sosial Dan Sains, 1(7), 629–636. https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v1i7.154
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2021 Yoserizel Nisnoni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.