Kejadian Hipotensi Penggunaan Nesiritide Pada Pasien Acute Decompensated Heart Failure
DOI:
https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v5i12.32670Keywords:
ADHF, Nesiritide, HipotensiAbstract
Latar Belakang: Acute decompensated heart failure (ADHF) atau gagal jantung akut merupakan suatu kondisi serangan cepat yang menandakan adanya gagal jantug yang perlu penanganan medis segera. Terdapat beberapa obat yang dapat digunakan untuk penanganan awal kejadian ADHF seperti dobutamin, nitrogliserin dan furosemid. Saat ini terdapat obat baru yang dapat digunakan yaitu nesiritide. Obat ini bersifat vasodilator sehingga perlu diperhatikan efek samping yang dapat terjadi seperti hipotensi.
Metode: Penelusuran secara sistematis dilakukan dengan menggunakan database Pubmed, EBSCO, Cochrane dan Proquest. Didapatkan 2 artikel ilmiah RCT melalui seleksi dan artikel dianalisis secara telaah kritis.
Hasil: Kedua artikel menunjukkan bahwa penggunaan nesiritide pada pasien ADHF dapat terjadi hipotensi. Witteles et al kejadian hipotensi (p<0.05) pada nesiritide dibandingkan plasebo. Sedangkan Miller et al, menunjukkan penurunan tekanan sistolik pada nesiritide dibandingkan plasebo (mean 137.2 vs 142.63 mmHg, p=0.03). Penurunan tekanan darah diastolik pada kedua kelompok (mean 83.8 vs 87.96 mmHg, p=0.03)
Kesimpulan: Terjadi penurunan tekanan darah pada kelompok yang mendapat nesiritide dibandingkan dengan plasebo pada jam ke-3,4,8 dan 12. Namun rata-rata penurunan tekanan darahnya masih dalam batas normal.
References
-
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Luluk Ummaimah A, Sally A Nasution

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.





