Literatur Review : Pengaruh Pemberiaan Terapi Murotal Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Dewasa
DOI:
https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v2i4.330Keywords:
Daun sirih cina, Propionibacterium acnes, Pertumbuhan BakteriAbstract
LatarBelakang: Terapi murotal merupakan terapi yang digunakan untuk mengurangi kecemasan pada pasien yang mengalami kecemasan. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh terapi relaksasi audio: Murottal Al Qur’an surah Ar-Rahman (QS: 55, 78 ayat) yang dilantunkan oleh Abi Tulkhah dengan durasi 13 menit 55 detik, menggunakan handphone dengan Aplikasi Murottal Offline 30 juz yang disambungkan dengan earphone atau headset. Metode: Penelitian ini menggunakan metode Literature review. Pencarian literatur dilakukan pada bulan Desember 2021 menggunakan empat database dengan kriteria kualitas tinggi dan sedang, yaitu academia.edu, academia microsoft, esearchgate dan Google Scholar. Kata kunci dalam literature review ini disesuaikan dengan Medical Subject Heading (MeSH) yaitu, “terapi murotal terhadap tingkat kecemasan”. Hasil: Didapatkan hasil pencarian sesuai tahapan screening jurnal yang terbit 2015 – 2021, jurnal open akses dan menyesuaikan title (topik), dan jurnal fulltext yang disesuaikan dengan tema literature review Google scholar (n = 9 ), academia.edu (n=2), researchgate (n= 1), dan academia Microsoft (n= 4). Kesimpulan: Pasien yang mengalami kecemasan dapat mengganggu tindakan yang akan dilakukan sehingga di butuhkan peraran perawat untuk mengatasi kecemasan tersebut untuk kelancaran tindakan. Salah satu terapi yang mudah dan efektif untuk mengurangi kecemasan adalah terapi murotal.Published
2022-04-15
How to Cite
Yanti , F. ., Agustina, W. ., M. Biomed, M. B., & Yekti Mumpuni, R. . (2022). Literatur Review : Pengaruh Pemberiaan Terapi Murotal Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Dewasa. Jurnal Sosial Dan Sains, 2(4), 500–510. https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v2i4.330
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Fitri Yanti , Wiwik Agustina, M. Biomed, Risma Yekti Mumpuni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.