Pola Asuh Orang Tua dalam Pembentukan Kemandirian Anak Sekolah Dasar di Desa Randukuning Kabupaten Pati
DOI:
https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v1i4.71Keywords:
Pola Asuh, Kemandirian, AnakAbstract
Pendidikan bukan hanya jadi tugas guru yang di sekolah melainkan tanggung jawab bersama-sama antara guru dan keluraga terutama pada orang tua. Peran pada orang tua serta tindakannya akan mempengaruhi pada pembentukan sikap kemandirian pada seseorang sejak usia dini. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui lebih banyak informasi tentang pola asuh dan perannya dalam pembentukan kemandirian anak. Pendekatan penelitian yang digunakan penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif. Kesimpulan dari peneitian yang dilakukan yaitu Pola Asuh Orang Tua Desa Randukuning Jalan RT06 dan Jalan RT03 RWIII Jalan Pati Lor Kecamatan Pati. Orangtua menggunakan pola asuh demokratis, pola asuh toleran dan pola asuh otoriter namun berdasarkan hasil penelitian kebanyakan orang tua menggunakan pola. Hasil penelitian mengenai peran pola asuh terhadap kemandirian anak di Desa Randukuning RT 06 dan RT 03 RW III Kelurahan Pati Lor Kecamatan Pati Kabupaten Pati menunjukkan bahwa orang tua dalam memberikan pengasuhan yang baik sesuai perkembangan anak mampu memberi peranan penting terhadap proses perkembangan anak khususnya sikap kemandirian anak.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Febriana Kusumawardani, Ika Ari Pratiwi, Muhammad Noor Ahsin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.