Analisis Strategi Guru dalam Menghadapi Siswa Hiperaktif Kelas V di SDN 3 Tallunglipu

Authors

  • Krisnawati Todingallo Universitas Kristen Indonesia Toraja, Indonesia
  • Mersilina L. Patintingan Universitas Kristen Indonesia Toraja, Indonesia
  • Eky Setiawan Salo Universitas Kristen Indonesia Toraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v5i3.32085

Keywords:

Analisis startegi, Guru, Siswa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi guru dalam menghadapi siswa hiperaktif kelas V di SDN 3 Tallunglipu. Subjek dalam penelitan ini adalah guru dan kelas V SDN 3 Tallunglipu. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Prosedur pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Tahap dalam penelitian yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan, tahap analisis data, dan tahap penyelesaian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa(1) Prilaku anak hiperaktif saat di kelas/di sekolah sering mengganggu temannya, saat belajar suka berlari kesana kemari dan tidak bisa duduk diam, walaupun anak hiperaktif mendengarkan perintah tetapi hanya sebentar setelah itu dia akan melakukan hal yang sama lagi. (2) Strategi yang digunakan guru dalam mengatasi anak hiperaktif di kelas V adalah strategi pendekatan, memberikan perhatian, konsultasi ke orang tua anak, berbicara menggunakan nada rendah (3) faktor penyebab anak hiperaktif adalah factor keturunan orang tua bisa jadi ayah atau ibu, faktor teman sebaya dan faktor lingkungan tempat tinggalnya

References

Barkley, R. A (2020). Gangguan Hiperaktivitas Kurang Perhatian: Buku Pegangan Untuk Diagnosis. Guilford Press. New York.

Barkley, R. A. (2015). Gangguan Hiperaktivitas Defoss Perhatian. Buku Pegangan Diagnesia dan Pengobatan. https://www.guildford.com/p/barkley2/chi pdf Publikasi Guildford.

Barkley, RA (2016). Gangguan Hiperaktivitas Kurang Perhatian: Buku Pegangan untuk Diagnosis dan Pengobatan. Guelford Press. New York

Bauermeister, JJ, & Barkley, RA (2021). Gangguan defisit perhatian/hiperaktivitas pada anak-anak. Riwayat, diagnosis, dan diagnosis banding. Dalam Handbook of Attention-Deficit Hyperactivity Disorder, Vol.2, halaman 40-60. Taylor & Francis. London.

Brown, L., & Green, R. (2020). Manajemen Kelas Inklusif dan Interveni Guru. Jurnal Praktik Pendidikan Khusus, 22 (2), 134-150.

Creswell, J. W., & Poth, CN (2021). Desain Penelitian dan Penyelidikan Kualitatif Memilih di Antara Lima Pendekatan. Sage Publications.

Gagne, R. M. (2023). Teori Pembelajaran dan Aplikasinya. Buku Ajar Pendidikan, halaman 50-70.

Hamalik, O (2021). Peranan Guru dalam Pendidikan Anak. Jurnal Pendidik Indonesia, Vol. 1, halaman 50-70

Meleong. LJ (2010). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung PT Remaja Rosdakarya.

Miles, M. B, Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2020). Analisis Data Kualitatif . Buku Sumber Metode. Sage Publications.

Mulyasa, E. (2020). Kompetensi Guru dalam Pembelajaran Berbasis Kompetensti. Jurnal Edukası Pembelajaran, 15(1), 112-130.

Nasution. (2017). Pengembangan Strategi Pembelajaran Efektif. Jurnal Pendidikan, 8(2), 98-115.

Nurheda. (2019). Perilaku Hiperaktif Peserta Didik Dan Penanganannya. Skripsi Jurusan PGMI Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan IAIN Palu.

Parker, S., & Buddy, J (2023). Pendekatan Positif untuk Melibatkan Siswa dengan ADHD di

Kelas. Jurnal Psikologi Pendidikan, 29(4), 345-360.

Prastowo, A. (2023). Tantangan Pendidikan di Abad 21. Jurnal Teknologi Pendidikan, 18(2), 75-

Rohani, A. (2023). Pengertian dan Penerapan Strategi Pembelajaran. Jurnal Pendidikan

Indonesia, 12(1), 15-30.

Sadiman, A.S. (2022). Peranan Guru sebagai Agen Perubahan. Jurnal Pendidikan Modern, 10(2),

-30.

Sudrajat, A. (2019). Peran Guru dalam Implementasi Kurikulum 2013: Strategi dan Indikator

Efektivitas Pembelajaran. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 24(1), 110-124.

Sugiyono (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta. Bandung.

Suparno, D. (2024). Kompetensi Guru di Era Modern. Jurnal Ilmu Pendidikan, 15(3), 90-105.

Suparno, P. (2024). Strategi Pendidikan untuk Siswa Hiperaktif. Jurnal Psikologi Pendidikan,

(2), 45-60.

Syahfitri, D, et al. (2024). Efektivitas Strategi Pembelajaran Individual dalam Meningkatkan

Keterlibatan Siswa. International Journal of Educational Strategies, 15(3), 205-220.

Taylor, J. A. et al (2010). Peran lingkungan keluarga dalam perkembangan ADHD. Psikologi

Klinis Revien, 30(5) 495-508.

Yulia (2019). Strategi Guru Menghadapi Siswa Hiperaktif di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan

Khusus, 8(1), 60-75.

Yuliana Yayuk. (2017). Teknik Guru Dalam Menangani Anak Hiperaktif (Studi Kasus Di Kelas

V Madrasah Ibtidaiyah Islamiyah Sukipuro Jabung Malang). Skripsi Jurusan PGMI

Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.

Yulianti. (2020). Teknik Guru Menangani Anak Hiperaktif (Studi Kasus Di Kelas 3 Sekolah

Dasar Negeri 2 Jonggranan Klaten). Skripsi Jurusan PGSD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Widya Dharma Klaten

Downloads

Published

2025-03-29

How to Cite

Todingallo, K., L. Patintingan, M., & Setiawan Salo, E. (2025). Analisis Strategi Guru dalam Menghadapi Siswa Hiperaktif Kelas V di SDN 3 Tallunglipu. Jurnal Sosial Dan Sains, 5(3), 690–698. https://doi.org/10.59188/jurnalsosains.v5i3.32085